(6 Langkah) Tumis Tempe & Sayuran
Siapa bilang tumis tempe & sayuran sulit dibuat? Di blog resep kami, Anda akan menemukan resep tumis tempe & sayuran yang lezat dan tidak sulit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Cuma dengan 17 bahan, bunda sudah bisa menyediakan tumis tempe & sayuran yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Yuk, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- Tempe (Dipotong dadu)
- Daun Caisim
- Toge
- Secukupnya Air
- Secukupnya Minyak
- Bumbu Iris :
- 5 Siung Bawang Merah
- 2 Siung Bawang Putih
- 5 Cabai Merah (Sesuai Selera)
- 2 Buah Tomat
- Bumbu Pelengkap :
- 1 sdm Saus Tiram :
- 1/2 sdm Kaldu Bubuk :
- 1/2 sdm Lada Bubuk :
- 2 Lembar Daun Salam :
- secukupnya Garam
- 1 sdm Gula :
Atau 👇 lihat langkah pembuatan
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 6 langkah tidak rumit untuk membuat tumis tempe & sayuran :
Langkah pembuatan
- Cuci terlebih dahulu Daun Caisim dan Toge sampai Bersih. Kemudian Potong Tempe Secara Dadu
- Siapkan Bumbu iris & Bumbu Pelengkap
- Panaskan Minyak Sayur di atas Wajan dengan api sedang, lalu tumis terlebih dahulu bawang merah dan bawang putih sampai Layu dan harum. Kemudian masukan cabai, tomat dan daun salam
- Beri air secukupnya dan masukan semua bumbu pelengkap (Saus Tiram, Garam, Lada Bubuk, Kaldu Bubuk dan Gula). Kemudian masukan Tempe, aduk-aduk lalu diamkan beberapa menit
- Masukan Daun Caisim dan Toge. Aduk-aduk dan tunggu sampai semua bahan Layu dan Bumbunya meresap. Tambahkan air jika kurang.
- Cicipi masakan, kalau rasanya sudah PAS matikan kompor lalu hidangkan.
Kami percaya jika Anda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka akan mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.