Martabak Manis (1/2 Porsi) (7 Bahan)
Siapa bilang martabak manis (1/2 porsi) sulit dibuat? Di blog resep kami, Anda akan menemukan resep martabak manis (1/2 porsi) yang nikmat dan tidak rumit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Cukup dengan 7 bahan, bunda sudah bisa menciptakan martabak manis (1/2 porsi) yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Ayo, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- 130 g tepung terigu
- 150 ml susu cair
- 1 btr telur
- 1 sdm gula pasir
- 1/2 sdt baking powder
- 1/2 sdt garam
- 1/4 sdt soda kue
Atau 👇 lihat langkah pembuatan
Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 10 langkah gampang untuk membuat martabak manis (1/2 porsi) :
Langkah pembuatan
- Campur semua bahan kecuali soda kue. Aduk rata (disaring lebih bagus)
- Diamkan min 30mnt agar semua bahan tercampur
- Masukkan soda kue, aduk rata
- Panaskan teflon. Harus benar2 panas biar ga bantet
- Masukkan adonan dan masak dengan api sedang ke kecil
- Tutup (tapi jangan tutup semua, kasih ruang)
- Jika adonan sudah setengah mateng, tabur gula secukupnya biar ntar adonannya ada rasa
- Masak hingga mateng. Kalau pinggiran udah kecoklatan tapi tengah belum mateng, angkat teflon dan masih dalam keadaan tertutup 5mnt
- Selagi masih hangat oles dgn margarin dan beri toping suka2
- Selamat mencoba❤
Kami yakin jika bunda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.