Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (hanya 6 Bahan)

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.1 ⭐ dari 2948
⌛ -
🗒️ 6 bahan
👩‍🍳 12 pot uk. kcl

Siapa bilang lemper abon sapi (tanpa daun & pakai magic com) sulit dibuat? Di blog resep kami, Anda akan menemukan resep lemper abon sapi (tanpa daun & pakai magic com) yang lezat dan gampang dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Cukup dengan 6 bahan, Anda sudah bisa membuat lemper abon sapi (tanpa daun & pakai magic com) yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Mari, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)

Bahan-bahan

  • 250 gram Beras ketan
  • 50 ml santan Kental
  • 1 sdt Garam
  • 1 lbr Daun Pandan
  • secukupnya Air (+=100 ml)
  • Isian : 1/2 bgks abon sapi
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (hanya 6 Bahan)", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Setelah semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 4 langkah gampang untuk membuat lemper abon sapi (tanpa daun & pakai magic com) :

Langkah pembuatan

  • Cuci beras ketan lalu rendam.. Setelah beras ketan direndam (paling sebentar 1 jam), buang air rendamannya, bilas sekali lalu masukkan kedlm panci magic com, beri garam, santan, daun pandan & air sampai sama tinggi dengan tinggi ketan (Note. Jgn kebanyakan air, nanti hasilnya Benyek), lalu aduk & tekan tombol "cook" pd magic com

    Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)

  • Setelah matang, buang daun pandan, aduk dulu ketan yang sudah matang, biarkan "warm" sebentar, sementara kita siapkan loyang yg dialasi plastik, lalu masukkan sebagian ketan ke dlm loyang (me loyang ukuran 10x15), padatkan ketannya lalu ratakan abonnya diatas ketan

    Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)

  • Lanjutkan tutup abon dgn sisa ketan, ratakan & padatkan setelah dingin baru potong2 lemper

    Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)

  • Angkat plastik dari loyang, pisahkan potongan lemper (kl mau dibungkus pake daun pisang, monggo aja) & Lemper Abon Sapi siap disajikan 🤗❤🤤

    Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)Lemper Abon Sapi (tanpa Daun & Pakai Magic Com) (Hanya 6 bahan)

Kami yakin jika kamu mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka akan mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…