Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.3 ⭐ dari 1332
⌛ 1 jam 30 menit
🗒️ 19 bahan
👩‍🍳 4 orang

Siapa bilang gado gado bumbu siram sambal pecel praktis sulit dibuat? Di blog resep kami, bunda akan menemukan resep gado gado bumbu siram sambal pecel praktis yang sedap dan mudah dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Hanya dengan 19 bahan, bunda sudah bisa menciptakan gado gado bumbu siram sambal pecel praktis yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Mari, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

Bahan-bahan

  • 500 gram Kentang
  • 3 buah Wortel
  • 10 buah Kacang Panjang
  • 1 mangkuk Kecambah
  • 1 bonggol Sawi pahit (jenis sayuran daun sesuai selera)
  • 2 buah Tomat segar
  • Selada (saya tidak pakai)
  • 4 butir Telur ayam rebus
  • 1 piring Tempe
  • 1 piring Tahu putih
  • secukupnya Bawang Goreng untuk taburan
  • 🌾Bumbu gado gado
  • 150 gram Sambal pecel siap saji
  • 1 1/2 gelas Santan kental sedang
  • 3 buah Kentang rebus
  • 1 lembar Daun Salam
  • 50 gram Gula Merah (sesuai selera)
  • secukupnya Garam
  • secukupnya Air bersih
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Kalau semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 7 langkah tidak sulit untuk membuat gado gado bumbu siram sambal pecel praktis :

Langkah pembuatan

  • Persiapan alat dan bahan. Sayuran dipetik petik dan dicuci bersih.

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

  • Sayuran direbus kemudian ditiriskan, telur ayam direbus dan dikupas.

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktisvideo cara membuat Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

  • Tahu dan tempe dipotong ukuran sedang, dimarinasi dengan bumbu kemudian digoreng. Semua rebusan sayuran dan telur ayam disiapkan diwadah dan disisihkan dahulu.

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

  • Membuat sambal gado gado; siapkan panci, tambahkan sambal pecel siap saji, daun salam, santan, kentang uleg halus.

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

  • Rebus sambal hingga larut tercampur rata menjadi kental.

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

  • Penyajian; siapkan piring saji, tambahkan sayuran, tahu, tempe dan telur rebus. Siramkan sambal gado gado diatasnya. Terakhir tambahman taburan bawang merah goreng dan irisan tomat segar. Selesai.

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

  • Sajikan bersama kerupuk kampung...MasyaAllah sedep banget 🤗🌾

    Cara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel PraktisCara Membuat Gado Gado Bumbu Siram Sambal Pecel Praktis

Kami yakin jika bunda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…