(5 Langkah) Kue Soes Otang

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.9 ⭐ dari 254
⌛ -
🗒️ 15 bahan
👩‍🍳 -

Siapa bilang kue soes otang sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep kue soes otang yang lezat dan praktis dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Cukup dengan 15 bahan, bunda sudah bisa membuat kue soes otang yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Ayo, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

(5 Langkah) Kue Soes Otang

Bahan-bahan

  • Bahan soes :
  • 65 gram margarin
  • 1 sdm gula
  • Sejumput garam
  • Secukupnya vanili bubuk
  • 135 ml air
  • 85 gram tepung terigu
  • 2 butir telur
  • Bahan vla :
  • 25 gram maizena
  • 4 sdm gula
  • 1/4 sdt garam
  • 1 sdt vanili
  • 250 ml susu uht full cream
  • 1/2 sdm margarin
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "(5 Langkah) Kue Soes Otang", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 5 langkah tidak sulit untuk membuat kue soes otang :

Langkah pembuatan

  • Siapkan panci panaskan air dan margarin gula dan sejumput garam dan vanili masak hingga mendidih dan larut. Baru masukkan tepung terigu langsung aduk hingga tidak ada yang bergerindil sisihkan tunggu hingga dingin.

    (5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang

  • Setelah dingin masukkan telur ke adonan dan campur menggunakan whisk sampai tercampur rata dan masukkan ke plastik segitiga yang bawahnya sudah diberi spuit

    (5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang

  • Siapkan panci lagi untuk membuat vla nya masukkan susu uht, maizena, gula, dan vanili, garam panaskan sampai semua larut mengental dengan api kecil saja ya sambil diaduk2 terus. Kalau sudah meletup2 kental Baru masukkan margarin aduk lagi hingga rata diamkan dingin. Setelah dingin baru masukkan ke plastik segitiga

    (5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang

  • Oles tipis loyang dengan margarin lalu semprotkan adonan yang sudah dimasukkan plastik segitiga tadi diberi jarak ya biar nggk berdempetan saat mekar. Panaskan oven tangkring terlebih dahulu selama 10-15 menit dengan api besar baru masukkan loyang ya oven selama 20 menit dengan api besar kemudian 10 menit dengan api sedang jangan dibuka sebelum matang supaya tidak kempes ya, kalau masih ada buih di adonan tandanya blm matang ya bund

    (5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang

  • Setelah matang biarkan dingin dulu dan isi dengan vla yang sudah dimasukkan plastik segitiga sampai penuh dan siap disajikan

    (5 Langkah) Kue Soes Otang(5 Langkah) Kue Soes Otang

Kami percaya jika Anda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…