Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.1 ⭐ dari 1644
⌛ 1 jam
🗒️ 8 bahan
👩‍🍳 20 kue bugis

Siapa bilang 508. kue bugis labu kuning sulit dibuat? Di blog resep kami, bunda akan menemukan resep 508. kue bugis labu kuning yang nikmat dan praktis dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Hanya dengan 8 bahan, kamu sudah bisa menciptakan 508. kue bugis labu kuning yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Marilah, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

Bahan-bahan

  • 🎃 Bahan Kulit
  • 250 gram Pure Labu
  • 300 gram Tepung Ketan Putih
  • 100 ml Santan Hangat
  • 1/4 sdt Garam
  • Daun Untuk Membungkus
  • 🎃 Bahan Isian
  • Unti Kelapa Gula Merah
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 8 langkah mudah untuk membuat 508. kue bugis labu kuning :

Langkah pembuatan

  • Persiapkan Bahan² yang akan digunakan

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • Buat Unti Kelapa. Gula Merah

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • Siapkam pure labu

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • 🎃 Dalam wadah, campur tepung ketan, labu kuning yang telah dihaluskan dan garam. 🎃 Tuang santan sedikit demi sedikit sambil diulen sampai kalis dan bisa dipulung

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu KuningBegini Resep 508. Kue Bugis Labu KuningBegini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • 🎃 Ambil adonan kulit secukupnya, beri isian lalu bulatkan. 🎃 Letakkan adonan yg telah dibulatkan dalam piring yg diberi minyak makan (agak banyak) agar tidak lengket

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu KuningBegini Resep 508. Kue Bugis Labu KuningBegini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • 🎃 Ambil selembar daun pisang, oles tipis minyak sayur, masukkan adonan kemudian bungkus.

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuningvideo cara membuat Begini Resep 508. Kue Bugis Labu KuningBegini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuningvideo cara membuat Begini Resep 508. Kue Bugis Labu KuningBegini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • 🎃 Kukus dalam kukusan yang telah dipanaskan sebelumnya selama 25 menit atau sampai matang.

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

  • Enak banget.. legit, pulen, gurih dan harum untinya.. untuk isian untinya bisa mennggunakan gula putih juga.. cocok banget untuk takjil dengan teh tawar anget.. ☕

    Begini Resep 508. Kue Bugis Labu Kuning

Kami percaya jika bunda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…