Beef Enoki & Carrot Roll (hanya 18 Bahan)

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.8 ⭐ dari 319
⌛ -
🗒️ 18 bahan
👩‍🍳 -

Siapa bilang beef enoki & carrot roll sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep beef enoki & carrot roll yang sedap dan mudah dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Cukup dengan 18 bahan, bunda sudah bisa menciptakan beef enoki & carrot roll yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Silakan, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)

Bahan-bahan

  • 500 g Sliced beef
  • 1 bungkus Jamur enoki
  • 1 buah Wortel ukuran besar, potong memanjang & rebus
  • 1-2 sdm Tepung maizena
  • secukupnya Minyak goreng
  • 🧄 Bahan Saus :
  • 1 sdm Ebi, rendam air panas, tiriskan & cincang
  • 3 siung Bawang putih, cincang
  • 1 1/2 sdm Kecap asin
  • 1 1/2 sdm Saos tiram
  • 1 sdt Arak masak (sy pake shaoxing, optional)
  • 1 sdt Minyak wijen
  • 2 sdm Chili oil
  • 100 ml Air
  • 1 sdm Jeruk nipis, sy pake jeruk limau
  • secukupnya Gula pasir & kaldu jamur
  • 🌼 Taburan :
  • Wijen sangrai
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "Beef Enoki & Carrot Roll (hanya 18 Bahan)", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Setelah semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 4 langkah tidak sulit untuk membuat beef enoki & carrot roll :

Langkah pembuatan

  • Siapkan 2-3 lembar sliced beef lalu susun diatasnya jamur enoki & wortel rebus. Guling rapat & sisihkan. Lakukan hingga selesai.

    Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)

  • Gulingkan beef roll ke tepung maizena. Panaskan sedikit minyak di teflon, lalu masak daging hingga sisi²nya berwarna sedikit kecoklatan. Angkat & sisihkan.

    Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)

  • Saus : Panaskan sedikit minyak di wajan bekas masak daging tadi, lalu tumis ebi & bawang putih. Tumis hingga harum. Masukkan sisa bahan saus kecuali jeruk nipis. Aduk rata. Jangan lupa tes rasa ya.

    Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)

  • Masukkan beef roll ke dalam saus, masak dengan api kecil hingga bumbu menyerap. Masukkan air jeruk nipis, aduk rata. Angkat & sajikan dengan taburan wijen sangrai.

    Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)Beef Enoki & Carrot Roll (Hanya 18 bahan)

Kami yakin jika Anda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka bisa mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…