(8 Langkah) 84. Bakso Daging Kerbau Simple

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.7 ⭐ dari 2148
⌛ -
🗒️ 9 bahan
👩‍🍳 -

Siapa bilang 84. bakso daging kerbau simple sulit dibuat? Di blog resep kami, bunda akan menemukan resep 84. bakso daging kerbau simple yang nikmat dan tidak rumit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Cuma dengan 9 bahan, Anda sudah bisa menciptakan 84. bakso daging kerbau simple yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Marilah, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

(8 Langkah) 84. Bakso Daging Kerbau Simple

Bahan-bahan

  • 700 gr daging kerbau yang sudah digiling
  • 5 sdm tepung tapioka
  • 1 putih telur
  • 5 sdm air es
  • 1 sdt garam halus
  • 1 sdt kaldu bubuk
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 5 siung bawang putih, iris halus, goreng
  • 5 siung bawang merah, iris halus, goreng
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "(8 Langkah) 84. Bakso Daging Kerbau Simple", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Kalau semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 8 langkah mudah untuk membuat 84. bakso daging kerbau simple :

Langkah pembuatan

  • Bawang merah dan putih yang sudah digoreng dan ditiriskan diulek sampai halus. Sisihkan.
  • Campur semua bahan, tambahkan bawang goreng yang sudah diulek, campur pakai tangan saja sampai tercampur rata.
  • Buat bola2 bakso sampai adonannya habis.

    (8 Langkah) 84. Bakso Daging Kerbau Simple

  • Panaskan air dalam panci sampai mendidih, kecilkan api lalu masukkan satu persatu bola2 bakso.
  • Tunggu sekitar 20 menit, atau sampai bakso mengapung. Angkat dan tiriskan, tunggu sampai dingin sebelum diolah atau dimakan langsung.
  • Catatan: Tidak semua bakso akan mengapung. Adonan agak berat karena daging tidak terlalu halus, dan saya pakai tapioka sedikit saja.
  • Yang putih2 di foto bakso itu bukan urat atau lemak di daging, tapi bawang putih yang tidak halus.
  • Tips: Masukkan semua bola bakso bersamaan, supaya mudah mengukur kematangan bakso. Jika ada yang sudah mengapung dan matang, artinya bakso yang lain juga sudah matang walaupun belum mengapung.

Kami percaya jika Anda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka bisa mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…