Cara Buat Puding Karamel

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.6 ⭐ dari 1231
⌛ +/- 1 jam
🗒️ 5 bahan
👩‍🍳 6-8cup

Siapa bilang puding karamel sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep puding karamel yang nikmat dan mudah dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Cuma dengan 5 bahan, Anda sudah bisa menyediakan puding karamel yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Silakan, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

Cara Buat Puding Karamel

Bahan-bahan

  • 4 btr telur
  • 2 sachet SKM putih
  • 5 sdm gula pasir
  • 3 sdm air panas
  • 400 ml susu cair
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "Cara Buat Puding Karamel", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Jika semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 7 langkah gampang untuk membuat puding karamel :

Langkah pembuatan

  • Gula pasirnya dibuat karamel, caranya tuang gula dlm wajan anti lengket, biarkan meleleh sendiri, gunakan api kecil. Setelah mencair tuang air panas. Aduk2. Kemudian tuang1-2 sdm karamel ke dlm cup aluminium foil/cup keramik/cup lainnya yg tahan panas. Nanti karamelnya lama2 mengeras ya.. Tdk apa.
  • Campur susu cair dan SKM, rebus. Tdk perlu sampai mendidih, cukup keluar gelembung kecilnya. Matikan api.
  • Kocok telur sampai berbusa. Bisa menggunakan mixer.
  • Tuang campuran susu ke dalam kocokan telur. Aduk rata, kemudia tuang ke cup yg td sudah diisi karamel.
  • Kukus +/- 20 menit api kecil
  • Setelah matang dinginkan, masukkan kulkas.
  • Jika ingin dikeluarkan dr cup, sisir perlahan bagian pinggirannya, agar mudah keluar dan tdk hancur

Kami yakin jika kamu mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka akan mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…