Cara Buat Pecak Ikan Khas Betawi
Siapa bilang pecak ikan khas betawi sulit dibuat? Di blog resep kami, bunda akan menemukan resep pecak ikan khas betawi yang maknyus dan tidak sulit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Cuma dengan 13 bahan, kamu sudah bisa menciptakan pecak ikan khas betawi yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Yuk, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- 500 gr ikan mujair (bisa ganti ikan nila, gurame,ikan mas)
- 1/2 buah air jeruk nipis Secukupnya garam
- secukupnya Minyak goreng
- Tepung serbaguna secukupnya untuk membaluri ikan sebelum di goreng
- Sambal pecak
- 10 buah Cabai merah keriting
- 5 buah Cabai rawit merah
- 5 siung bawang merah
- 3 bawang putih
- 6 gr jahe
- 1-2 buah air jeruk limo
- Secukupnya garam, gula dan kaldu bubuk
- Secukupnya air panas
Atau 👇 lihat langkah pembuatan
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 5 langkah praktis untuk membuat pecak ikan khas betawi :
Langkah pembuatan
- Baca Bismillahirrahmanirrahim sebelum memulai masak ya. Bersihkan bagian dalam ikan, buang insang&isi perutnya. Beri air jeruk nipis, Diamkan beberapa saat. Lalu bilas dengan air mengalir. Karena saya sekalian untuk stok ikan yang tinggal di goreng, saya baluri Ikan dengan bumbu racik ikan goreng diamkan selama beberapa menit.
- Panaskan minyak, goreng ikan sampai matang ya Bun.
- Cuci bersih bahan sambal pecaknya. Sangrai Cabai, bawang,jahe, kencur (lebih enak dibakar) sampai matang/layu. Banyaknya Cabai selera saja ya
- Ulek bahan sambal, tidak perlu sampai halus. Kecuali jeruk limau dan air panas. (Saya di Blender sebentar yg tidak sampai halus)
- Sajikan ikan dengan sambal Pecak juga lalapan Masyaallah nikmat nya 🤤 Tambah tahu tempe goreng aja udah ngabisin nasi banyak nih 🤭
Kami yakin jika bunda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka akan mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.