Begini Resep 86. Mango Sticky Rice Bunga Telang
Siapa bilang 86. mango sticky rice bunga telang sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep 86. mango sticky rice bunga telang yang enak dan mudah dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Cuma dengan 20 bahan, kamu sudah bisa menciptakan 86. mango sticky rice bunga telang yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Marilah, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- 400 gram beras ketan
- 200 ml santan kental
- 300 ml air / secukupnya
- 1 sdt garam
- 2 sdm gula pasir
- 2 lembar daun pandan (tali simpul)
- Bunga telang (untuk pewarna)
- Bahan Saus:
- 200 ml santan kental
- 1/2 sdt garam
- 3 sdm gula pasir
- 1 lembar daun pandan (tali simpul)
- 2 sdm tepung maizena
- 200 ml air / secukupnya
- Topping:
- Buah mangga (½ buah mangga untuk 1 porsi)
- Wijen sangrai
- Bunga telang
- Daun pandan
- Daun mint
Atau 👇 lihat langkah pembuatan
Setelah semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 14 langkah tidak sulit untuk membuat 86. mango sticky rice bunga telang :
Langkah pembuatan
- Cuci bersih beras ketan lalu masukkan ke penanak nasi rice cooker.
- Tambahkan garam, gula pasir, santan kental dan air.
- Tambahkan daun pandan dan bunga telang, aduk dengan spatula sampai tercampur rata.
- Usahakan air dari permukaan beras hanya sebuku jari tangan, kemudian masak sampai matang.
- Selanjutnya sambil menunggu nasi ketan matang, kita buat saus santan.
- Siapkan panci kecil, masukkan santan kental, garam, gula pasir dan daun pandan, lalu masak menggunakan api kecil sambil terus di aduk.
- Setelah mendidih, larutkan tepung maizena dengan sedikit air, lalu tuang.
- Aduk sampai mengental, setelah itu angkat dan biarkn dingin.
- Sementara itu kupas mangga lalu sisihkan.
- Setelah nasi ketan matang, aduk dan biarkan sampai aga dingin kemudian kita platting.
- Siapkan mangkuk cantik, masukkan satu centong nasi ketan, ambil setengah buah mangga, lalu potong-potong seperti di gambar dan sajikan di sebelah nasi ketan.
- Tuang saus santan di tengahnya, taburi wijen sangrai dan supaya lebih cantik tambahkan garnish bunga telang, daun pandan dan daun mint (jika perlu).
- Taraaaa... Manggo Sticky Rice Bunga Telang siap untuk di hidangkan.
- Selamat mencoba n happy cooking ☺️ semoga bermanfaat.
Kami yakin jika kamu mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka akan mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.