Biji Ketapang Sederhana (30menit)
Siapa bilang biji ketapang sederhana sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep biji ketapang sederhana yang maknyus dan praktis dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Cukup dengan 7 bahan, kamu sudah bisa menyediakan biji ketapang sederhana yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Yuk, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- 1 butir telor
- 15 sdm tepung terigu
- 4 sdm SKM putih (1sachet)
- 2 sdm margarin (saya pakai blue band)
- 6 sdt gula pasir (bisa d tambahin sesuai selera ya um)
- 1 sdt garam
- Minyak goreng (untuk menggoreng)
Atau 👇 lihat langkah pembuatan
Kalau semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Ada 6 langkah mudah untuk membuat biji ketapang sederhana :
Langkah pembuatan
- Siapkan wadah, campurkan semua bahan kecuali terigu yaa um. Aduk rata sampai halus.
- Lalu masukkan tepung terigu, uleni sampai kaliss yaa umm sampai tidak lengket d tangan. Kalau masih lengket bisa tambahin terigu sedikit.
- Ambil adonan sedikit demi sedikit. Bentuk adonan menjadi persegi lalu potong kotak kecil sesuai selera
- Panaskan minyak, jangan terlalu panas yaa umm. Setelah agak pnas gunakan api kecil aja yaa umm biar ga gosong hihi masukan satu persatu adonan tsb, aduk trs biar merata matengnya. Tunggu hingga kecoklatan lalu angkat & tiriskan.
- Biji ketapang endeusss gurihnya mantap alhamdulillah 😊
- Selamat mencoba ummi sholeha 😊
Kami yakin jika Anda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.