Sambal Goreng π Tomat (versi Asin) (hanya 16 Bahan)
Siapa bilang sambal goreng π
tomat (versi asin) sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep sambal goreng π
tomat (versi asin) yang nikmat dan tidak rumit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Hanya dengan 16 bahan, Anda sudah bisa membuat sambal goreng π
tomat (versi asin) yang berkualitas untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Marilah, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- 100 g cabe, bisa cabe apapun, mau pedas atau tidak atur ndiri
- 80 gram bawang merah yg sdh di kupas
- 4 buah tomat π ukuran besar, sy pakai π sayur merah 6 sd 8 pcs
- 100 ml minyak goreng, sy pk sunco, soalnya lsg habis dlm 1 hari
- 35 gr gula pasir
- 8 sd 10 gram garam
- 8 gram penyedap jamur
- Minyak yg harus digunakan:
- πGunakan minyak kedelai atau minyak yg tidak beku dlm kulkas
- π€ Rendaman yg cukup akan memperpanjang umur sambal
- π Jika dirasa kurang, bisa ditambah minyak lagi
- π tapi buat saya, sdh cukup, terutama jika gorengnya bener
- π pastikan gorengnya hingga berminyak spy tdk lekas basi
- π simpan dalam kulkas jika masih bersisa
- π gunakan sendok bersih setiap ambil sambal
- π simpan dalam toples steril atau bersih dan kering
Atau π lihat langkah pembuatan
Kalau semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 10 langkah tidak sulit untuk membuat sambal goreng π
tomat (versi asin) :
Langkah pembuatan
- Blender atau uleg halus cabe dan bawang merah
- Potong kasar π tomat, sy potong dadu agak besar.
- Masukkan semuanya ke dalam wajan bersama minyak sayur
- Dengan api kecil, goreng dan aduk aduk sesekali dan biarkan matang sampai kelihatan berminyak
- Masukkan garam gula dan penyedapnya. Cicipi dan koreksi rasa.
- Note : kalau pk tomat biasa yg besar, biasanya agak hancur menyatu stelah matang.
- Jika suka tomatnya masih agak utuh, bisa gunakan tomat sayur merah yg masih keras.
- Gunakan api sedang dan jangan di tinggal pergi ya bu.. nanti gosong bawahnya. Soalnya kan ada bawang merah.
- Rada2 gosong dikit boleh lah, bawang merahnya jadi seperti bawang merah goreng. Abis gt aduk rata ya, nanti gosongnya ndka gt kelihatan kok. Wkwk malah tambah enak, sedap.
- Saya pakai cabe rawit gak ada teman yg lain.. wkwkwk.. enak, ngeri ngeri sedap.. haha..
Kami yakin jika bunda mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.