Chocolate Sponge Cake (hanya 11 Bahan)

Reviana Novitasari
Ulasan : 4.6 ⭐ dari 2132
⌛ 90 menit
🗒️ 11 bahan
👩‍🍳 loyang d 15 cm

Siapa bilang chocolate sponge cake sulit dibuat? Di blog resep kami, bunda akan menemukan resep chocolate sponge cake yang lezat dan tidak rumit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.

Cuma dengan 11 bahan, bunda sudah bisa menyediakan chocolate sponge cake yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.

Yuk, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!

Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)

Bahan-bahan

  • 3 kuning telur (50 gr)
  • 3/4 sdt pasta vanilla
  • 62 gr tepung terigu protein sedang
  • 21 gr cokelat bubuk
  • 1/4 sdt garam
  • 20 ml susu cair
  • 14 ml minyak (saya: Barco, kelapa)
  • Bahan meringue
  • 3 putih telur (115 gr)
  • 3/4 sdt air lemon
  • 83 gr gula pasir, di-blender
⚡ Sebelum Anda melanjutkan ke langkah-langkah pembuatan "Chocolate Sponge Cake (hanya 11 Bahan)", sebaiknya Anda membaca tips kesehatan singkat yang menarik berikut ini :

Atau 👇 lihat langkah pembuatan

Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 5 langkah praktis untuk membuat chocolate sponge cake :

Langkah pembuatan

  • Siapkan bahan2nya terlebih dahulu. Olesi loyang dgn margarine & alasi baking paper. Ayak terigu, cokelat, dan garam ke atas piring datar. Sisihkan. Kocok rata kuning telur & vanilla dgn balloon whisk. Sisihkan. Aduk rata susu & minyak, sisihkan.

    Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)

  • Kocok putih telur dgn kecepatan rendah sampai berbusa, k.l. 30 detik. Tambahkan air lemon, kocok lagi selama 30 detik. Masukkan gula secara bertahap. Kocok dgn kecepatan sedang selama 3 menit, masukkan gula tiap satu menit. Lanjutkan mengocok dgn kecepatan tinggi selama 30 detik. Lalu turunkan kecepatan secara bertahap.

    Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)

  • Panaskan oven. Tuang kocokan telur, aduk balik dgn balloon whisk. Tuang campuran bahan kering secara bertahap sambil diayak tinggi utk membantu menjaga volume udara, aduk balik dgn balloon whisk. Tuang campuran susu & minyak, aduk balik dgn balloon whisk. Ratakan dgn spatula.

    Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)

  • Tuang adonan ke dlm loyang lalu panggang dgn suhu 150° C selama 50 menit. Buka pintu oven selama 5 menit, baru keluarkan loyang, agar kuenya tidak 'kaget' dgn perubahan suhu mendadak. Dinginkan kue di atas cooling rack.

    Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)

  • Kue siap dipotong2 lalu disimpan dlm wadah tertutup, atau bisa juga utk base cake dlm pembuatan decorating cake.

    Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)Chocolate Sponge Cake (Hanya 11 bahan)

Kami percaya jika kamu mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka bisa mendapatkan hasil yang sempurna.

Bila situs ini berguna, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.

Resep lainnya…