Cara Buat Tumis Kambing Asem Manis Pedas
Siapa bilang tumis kambing asem manis pedas sulit dibuat? Di blog resep kami, kamu akan menemukan resep tumis kambing asem manis pedas yang sedap dan tidak sulit dibuat dengan bahan-bahan yang ada di dapur.
Cukup dengan 18 bahan, bunda sudah bisa membuat tumis kambing asem manis pedas yang higienis untuk keluarga tanpa perlu membeli di luar lagi.
Silakan, simak resep lengkapnya dan jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba resep ini hari ini!
Bahan-bahan
- 500 gr daging kambing (bersihkan lemaknya)
- bumbu ungkep (haluskan)
- 5 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- bumbu tumis
- Untuk diHaluskan :
- 5 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 3 buah cabe merah besar
- 2 buah cabe jablay (bisa ditambah jika suka pedas)
- 1 sdt ketumbar
- Sedikit merica
- Bumbu tumis lainnya :
- 3 sdm Kecap manis
- Asam jawa saya pakai sebesar jempol tangan kanan hehe
- 1 ruas lengkuas memarkan
- 2 lembar daun salam
- 2 batang daun bawang
Atau 👇 lihat langkah pembuatan
Bila semua bahan telah disiapkan kita lanjut untuk langkah pembuatannya.
Berikut 8 langkah tidak sulit untuk membuat tumis kambing asem manis pedas :
Langkah pembuatan
- Cuci bersih daging kambing, ungkep dg bumbu ungkep, diamkan 10 menit
- Rebus daging dg bumbu ungkep, sampai empuk, atau sampai air tinggal sedikit,
- Setelah daging empuk tumis bumbu tumis hingga layu dan harum
- Masukan daging, aduk hingga bumbu merata,
- Masukan asam jawa yg sudah dilarutkan dg setengah gelas air bersih, masukan kecap
- Beri garam dan penyedap, tes rasa
- Masak hingga air susut, lalu masukan irisan daun bawang
- Siap dihidangkan
Kami percaya jika kamu mengikuti resep yang kami sajikan ini dengan benar mulai dari bahan-bahan hingga langkah-langkahnya maka mampu mendapatkan hasil yang sempurna.
Bila situs ini bermanfaat, jangan lupa simpan halaman ini dan bagikan ke keluarga, teman-teman atau kerabat Anda.